Deskripsi Perusahaan
Perusahaan yang didirikan pada tahun 1981 oleh pemerintah Indonesia ini bergerak di bidang engineering, pengadaan barang, konstruksi dan pengawasan untuk pabrik-pabrik industri besar agar memiliki kapasitas berkelas dunia. Saat ini PT Rekayasa Industri menjadi salah satu perusahaan EPCC terdepan yang ada di Indonesia. Perusahaan ini juga sering disebut dengan REKIND.
Industri yang digeluti PT Rekayasa Industri mencakup gas, geothermal, kilang minyak, petrokimia, mineral, lingkungan dan juga infrastruktur. Untuk komposisi kepemilikan sahamnya sebesar 90,06% dikuasai oleh PT Pupuk Indonesia Holding Company (PIHC), lalu sisanya masing-masing sebesar 4,97% dikuasai oleh PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim/PKT) dan pemerintah Indonesia.
Tentang Perusahaan
No. Telepon
(021) 7988700
Address
Ged Rekayasa IndustriJl Kalibata Tmr I 36 Ged Rekayasa Industri Ground FlKalibata, PancoranJakarta Selatan 12740 DKI Jakarta
Website
Kesimpulan Review
Informasi gaji dan review yang ada di halaman ini adalah hasil input dari user dan tidak merefleksikan angka yang sebenarnya dari perusahaan.
Tulis Gaji & Review- Gaji & Benefit
- Work/Life Balance
- Senior Manajemen
- Nilai & Budaya
- Jenjang Karir