Tugas dan Tanggung Jawab Mendatangi customer (Rumah Sakit, Puskesmas, Klinik, Dokter gigi) untuk menawarkan produk. Memperkenalkan produk-produk baru kepada customer. Closing transaction. Mencari pelanggan customer baru. Bersedia ditempatkan di seluruh Cabang di Indonesia (Manado, Kupang, Surabaya, purwokerto, yogyakarta). Persyaratan Memiliki pengalaman sebagai Sales Representative Medical Representative Salesman. Mempunyai kemampuan negosiasi, komunikasi dan interpersonal yang baik, kejujuran diutamakan. Menyukai tantangan dan keinginan belajar yang tinggi. Memiliki motor dan SIM C. Keuntungan Gaji UMR, Status Karyawan Tetap. Mendapatkan fasilitas BPJS Kesehatan BPJS Ketenagakerjaan, Bonus Insentif menarik.
Tentang Perusahaan
No. Telepon
(0274) 589455
Address
Ktr Pusat
Jl Pakuningratan 69
Cokrodiningratan, Jetis
Yogyakarta 55233 DI Yogyakarta