Job Description
- Memastikan mesin/alat yang akan di gunakan dalam kondisi baik (tidak rusak)
- Mengambil bulk / bahan yang akan dikerjakan dan memastikan bahwa produk yang diambil adalah sesuai dengan produk yang akan di proses packing / dicoding
- Menjalankan mesin sesuai dengan protap mesin
- Melakukan pengecekan setiap 1 jam terhadap hasil produksi
- Menjaga kebersihan mesin sebelum, selama, dan sesudah bekerja
- Melakukan serah terima pekerjaan dan menginformasikan kondisi mesin kepada operator mesin tersebut di shift berikutnya
- Melaporkan semua masalah yang terjadi kepada Supervisor
Job Requirement
- Pria
- Usia maksimal 26 tahun
- Pendidikan minimal SMA/ SMK segala jurusan
PASTIKAN
- Mengikuti TEST ONLINE Setelah klik Melamar Kerja / Apply, sistem akan otomatis memasukan Anda ke halaman TEST ONLINE resmi kami
- Isi data pribadi
- Isi kolom MEDIA IKLAN = INTERNET
- Isi kolom DETAIL MEDIA IKLAN = JOBLIKE